Ambulans relawan PAS alami kecelakaan di Aceh Tamiang, Kapolres turun tangan beri bantuan
ACEH TAMIANG — SEGARIS.CO — PERJALANAN kemanusiaan yang dijalankan ambulans relawan Persatuan Aceh Serantau (PAS) mengalami hambatan serius ketika kendaraan tersebut terlibat kecelakaan di wilayah Aceh Tamiang, Rabu, 12 November 2025. Ambulans yang dikemudikan Amrullah sedang dalam perjalanan menjemput jenazah warga Aceh dari Bandara Kualanamu, Sumatera Utara, ketika bertabrakan dengan sebuah mobil Toyota Fortuner. Informasi … Lanjutkan membaca Ambulans relawan PAS alami kecelakaan di Aceh Tamiang, Kapolres turun tangan beri bantuan
Salin dan tempelkan URL ini ke dalam WordPress Anda untuk sematkan
Salin dan tempelkan kode ini ke dalam situs Anda untuk disematkan